Minggu, 02 Mei 2010

Tips Aman Ngenet di Warnet

Browsing di tempat umum seperti warnet..bisa mengundang pencurian data,terutama password yang penting!salah satu ciri warnet yang proteksiY kurang adalah dengan tidak terpasangY aplikasi deep freeze(terdapat gambar kepala beruang salju di pojok bawah sebelah kanan di toolbar). untuk melindungi data password kita berikut ini ada tips yang mungkin berguna selama browsing di warnet

Pertama, ketika anda login pada salah satu situs jangan pernah memilih pilihan untuk mengingat password(remember) serta jangan pernah lupa untuk logout ketika anda selesai menggunakannya. Bila di warnet tersebut anda menggunakan browser firefox, untuk menghilangkan history atau data login anda sebenarnya bisa dilakukan tanpa harus logout dari situs bersangkutan. Caranya dari menu Tools pilih Clear Recent History. Dan centang semua pilihan pada dialog yang muncul. Lihat gambar di bawah ini.

Clear History Firefox

Nah dengan cara tersebut maka otomatis seluruh data history browsing kita terhapus seluruhnya tanpa harus logout. Coba bayangkan bila anda tidak logout atau memang lupa untuk logout, maka orang lain akan bisa melihat seluruh data history anda dan mungkin bila penggunanya jail dia akan mengubah data akun anda.

Kedua, berhati-hatilah ketika anda mengetikan password, karena bisa saja di komputer yang anda pakai browsing tersebut terpasang program semacam keylogger. Keylogger adalah sebuah program pembaca ketikan keyboard dan biasanya anti virus tidak akan mengenali keylogger sebagai program jahat, tanya kenapa???

Nah untuk menghindarinya, sebisa mungkin selalu gunakan virtual keyboard yang telah disediakan windows ketika mengetikan sebuah password, bila warnet anda menggunakan system operasi windows tentunya. Caranya dari menu Start pilih Run dan ketikan osk lalu tekan Enter atau klik OK.

Selanjutnya, hat-hati juga bila anda sering menggunakan Yahoo Messenger(YM) di warnet. Sebelum anda login, pastikan pilihan Ingat ID dan kata sandi tidak di ceklis. Hal ini dimaksudkan agar ID dan kata sandi/password anda tidak tersimpan otomatis dan tidak bisa dipergunakan orang lain. Lihat gambar

YM Login

Ketika anda sudah login dan mulai menggunakan Yahoo Messenger, jangan lupa juga untuk mengatur settingan untuk arsip/archive. Selalu pilih opsi jangan simpan pesan seperti pada gambar ini

YM setting

Ini dimaksudkan juga agar history percakapan anda tidak tersimpan di komputer. Walaupun data percakapan yang tersimpan di komputer tersebut di enkripsi, namun kini sudah ada tool yang bisa membaca arsip percakapan Yahoo Messenger

Senin, 26 April 2010

Curahan Hati Seorang Hacker

Seandainya hatimu adalah sebuah system,
ingin rasanya aku manfaatkan vulnerabilitiesmu, pake PHP injection
Terus aku ls -la; find / -perm 777 -type d,sehingga aku tau kalo di
hatimu ada folder yang bisa ditulisi atau adakah free space buat aku?.
apa aku harus pasang backdor “Remote Connect-Back Shell”jadi aku
tinggal nunggu koneksi dari kamu saja, biar aku tidak merana seperti
ini.


Seandainya hatimu adalah sebuah system,
jangan ada kata “You dont have permission to access it” untuk aku,
kalau ga mau di ping flood Atau DDos Attack jangan ah….! kamu harus
menjadi sang bidadari penyelamatku.


Seandainya hatimu adalah sebuah system,
saat semua request-ku diterima aku akan nogkrong terus di bugtraq
untuk mengetahui bug terbarumu maka aku akan patch n pacth terus,aku
akan jaga service-mu jangan sampai crash n aku akan menjadi firewallmu
aku akan pasang portsentry, dan menyeting error pagemu ” The page
cannot be found Coz Has Been Owned by Someone get out!” aku janji gak
bakalan ada macelinious program atau service yang hidden, karena aku
sangat sayang dan mencintaimu.

Seandainya hatimu adalah sebuah system, …?
Tapi sayang hatimu bukanlah sebuah system,
kamu adalah sang bidadari impianku, yang telah mengacaukan systemku!
Suatu saat nanti aku akan datang n mengatakan kalau di hatiku sudah
terinfeksi virus yang Menghanyutkan, Ga ada anti virus yang dapat
menangkalnya selain …kamu.”





Program Enkripsi MD5 Menggunakan VB

Pingin sharing seputar dunia kriptografi(Pengetahuan yg menggunakan matematika untuk melakukan enkripsi dan dekripsi data) yang berisikan seputar keamanan di dunia komputer. disini saya membuat program untuk enkripsi ke MD5.
program yang cukup simpel dan request dari para bloger yang mencari program MD5 mengunakan VB terutama buat teman" sekelas saya...monggo di coba!










Option Explicit
Dim md5Test As MD5
Dim teks As String

Private Sub btnRunTest_Click()
teks = text1.Text
lblResults.Caption = LCase(md5Test.DigestStrToHexStr(teks))

End Sub

Private Sub Form_Load()
' Instantiate our class
Set md5Test = New MD5
Label4.Caption = "Copyright By Dany Hardiyatna"
End Sub

dan ini untuk class-nya jangan lupa namain classnya dengan MD5

Option Explicit
Private Const OFFSET_4 = 4294967296#
Private Const MAXINT_4 = 2147483647

Private Const S11 = 7
Private Const S12 = 12
Private Const S13 = 17
Private Const S14 = 22
Private Const S21 = 5
Private Const S22 = 9
Private Const S23 = 14
Private Const S24 = 20
Private Const S31 = 4
Private Const S32 = 11
Private Const S33 = 16
Private Const S34 = 23
Private Const S41 = 6
Private Const S42 = 10
Private Const S43 = 15
Private Const S44 = 21
'=
'= Class Constants
'=
'/*******************************************************
' * Copyright (C) 2010 by Dany Hardiyatna. *
' * All rights reserved by dani_darknight@yahoo.co.id. *
' * http://kompi-gw.blogspot.com *
'/*******************************************************
'=
'= Class Variables
'=
Private State(4) As Long
Private ByteCounter As Long
Private ByteBuffer(63) As Byte


'
' Class Properties
'
Property Get RegisterA() As String
RegisterA = State(1)
End Property

Property Get RegisterB() As String
RegisterB = State(2)
End Property

Property Get RegisterC() As String
RegisterC = State(3)
End Property

Property Get RegisterD() As String
RegisterD = State(4)
End Property

'
' Class Functions
'

'
' Function to quickly digest a file into a hex string
'
Public Function DigestFileToHexStr(FileName As String) As String
Open FileName For Binary Access Read As #1
MD5Init
Do While Not EOF(1)
Get #1, , ByteBuffer
If Loc(1) < LOF(1) Then
ByteCounter = ByteCounter + 64
MD5Transform ByteBuffer
End If
Loop
ByteCounter = ByteCounter + (LOF(1) Mod 64)
Close #1
MD5Final
DigestFileToHexStr = GetValues
End Function

'
' Function to digest a text string and output the result as a string
' of hexadecimal characters.
'
Public Function DigestStrToHexStr(SourceString As String) As String
MD5Init
MD5Update Len(SourceString), StringToArray(SourceString)
MD5Final
DigestStrToHexStr = GetValues
End Function

'
' A utility function which converts a string into an array of
' bytes.
'
Private Function StringToArray(InString As String) As Byte()
Dim I As Integer
Dim bytBuffer() As Byte
ReDim bytBuffer(Len(InString))
For I = 0 To Len(InString) - 1
bytBuffer(I) = Asc(Mid(InString, I + 1, 1))
Next I
StringToArray = bytBuffer
End Function

'
' Concatenate the four state vaules into one string
'
Public Function GetValues() As String
GetValues = LongToString(State(1)) & LongToString(State(2)) & LongToString(State(3)) & LongToString(State(4))
End Function

'
' Convert a Long to a Hex string
'
Private Function LongToString(Num As Long) As String
Dim a As Byte
Dim b As Byte
Dim c As Byte
Dim d As Byte

a = Num And &HFF&
If a < 16 Then
LongToString = "0" & Hex(a)
Else
LongToString = Hex(a)
End If

b = (Num And &HFF00&) \ 256
If b < 16 Then
LongToString = LongToString & "0" & Hex(b)
Else
LongToString = LongToString & Hex(b)
End If

c = (Num And &HFF0000) \ 65536
If c < 16 Then
LongToString = LongToString & "0" & Hex(c)
Else
LongToString = LongToString & Hex(c)
End If

If Num < 0 Then
d = ((Num And &H7F000000) \ 16777216) Or &H80&
Else
d = (Num And &HFF000000) \ 16777216
End If

If d < 16 Then
LongToString = LongToString & "0" & Hex(d)
Else
LongToString = LongToString & Hex(d)
End If

End Function

'
' Initialize the class
' This must be called before a digest calculation is started
'
Public Sub MD5Init()
ByteCounter = 0
State(1) = UnsignedToLong(1732584193#)
State(2) = UnsignedToLong(4023233417#)
State(3) = UnsignedToLong(2562383102#)
State(4) = UnsignedToLong(271733878#)
End Sub

'
' MD5 Final
'
Public Sub MD5Final()
Dim dblBits As Double

Dim padding(72) As Byte
Dim lngBytesBuffered As Long

padding(0) = &H80

dblBits = ByteCounter * 8

'Pad out
lngBytesBuffered = ByteCounter Mod 64
If lngBytesBuffered <= 56 Then
MD5Update 56 - lngBytesBuffered, padding
Else
MD5Update 120 - ByteCounter, padding
End If

padding(0) = UnsignedToLong(dblBits) And &HFF&
padding(1) = UnsignedToLong(dblBits) \ 256 And &HFF&
padding(2) = UnsignedToLong(dblBits) \ 65536 And &HFF&
padding(3) = UnsignedToLong(dblBits) \ 16777216 And &HFF&
padding(4) = 0
padding(5) = 0
padding(6) = 0
padding(7) = 0

MD5Update 8, padding
End Sub

'
' Break up input stream into 64 byte chunks
'
Public Sub MD5Update(InputLen As Long, InputBuffer() As Byte)
Dim II As Integer
Dim I As Integer
Dim J As Integer
Dim K As Integer
Dim lngBufferedBytes As Long
Dim lngBufferRemaining As Long
Dim lngRem As Long

lngBufferedBytes = ByteCounter Mod 64
lngBufferRemaining = 64 - lngBufferedBytes
ByteCounter = ByteCounter + InputLen
' Use up old buffer results first
If InputLen >= lngBufferRemaining Then
For II = 0 To lngBufferRemaining - 1
ByteBuffer(lngBufferedBytes + II) = InputBuffer(II)
Next II
MD5Transform ByteBuffer

lngRem = (InputLen) Mod 64
' The transfer is a multiple of 64 lets do some transformations
For I = lngBufferRemaining To InputLen - II - lngRem Step 64
For J = 0 To 63
ByteBuffer(J) = InputBuffer(I + J)
Next J
MD5Transform ByteBuffer
Next I
lngBufferedBytes = 0
Else
I = 0
End If

' Buffer any remaining input
For K = 0 To InputLen - I - 1
ByteBuffer(lngBufferedBytes + K) = InputBuffer(I + K)
Next K

End Sub

'
' MD5 Transform
'
Private Sub MD5Transform(Buffer() As Byte)
Dim x(16) As Long
Dim a As Long
Dim b As Long
Dim c As Long
Dim d As Long

a = State(1)
b = State(2)
c = State(3)
d = State(4)

Decode 64, x, Buffer

' Round 1
FF a, b, c, d, x(0), S11, -680876936
FF d, a, b, c, x(1), S12, -389564586
FF c, d, a, b, x(2), S13, 606105819
FF b, c, d, a, x(3), S14, -1044525330
FF a, b, c, d, x(4), S11, -176418897
FF d, a, b, c, x(5), S12, 1200080426
FF c, d, a, b, x(6), S13, -1473231341
FF b, c, d, a, x(7), S14, -45705983
FF a, b, c, d, x(8), S11, 1770035416
FF d, a, b, c, x(9), S12, -1958414417
FF c, d, a, b, x(10), S13, -42063
FF b, c, d, a, x(11), S14, -1990404162
FF a, b, c, d, x(12), S11, 1804603682
FF d, a, b, c, x(13), S12, -40341101
FF c, d, a, b, x(14), S13, -1502002290
FF b, c, d, a, x(15), S14, 1236535329

' Round 2
GG a, b, c, d, x(1), S21, -165796510
GG d, a, b, c, x(6), S22, -1069501632
GG c, d, a, b, x(11), S23, 643717713
GG b, c, d, a, x(0), S24, -373897302
GG a, b, c, d, x(5), S21, -701558691
GG d, a, b, c, x(10), S22, 38016083
GG c, d, a, b, x(15), S23, -660478335
GG b, c, d, a, x(4), S24, -405537848
GG a, b, c, d, x(9), S21, 568446438
GG d, a, b, c, x(14), S22, -1019803690
GG c, d, a, b, x(3), S23, -187363961
GG b, c, d, a, x(8), S24, 1163531501
GG a, b, c, d, x(13), S21, -1444681467
GG d, a, b, c, x(2), S22, -51403784
GG c, d, a, b, x(7), S23, 1735328473
GG b, c, d, a, x(12), S24, -1926607734

' Round 3
HH a, b, c, d, x(5), S31, -378558
HH d, a, b, c, x(8), S32, -2022574463
HH c, d, a, b, x(11), S33, 1839030562
HH b, c, d, a, x(14), S34, -35309556
HH a, b, c, d, x(1), S31, -1530992060
HH d, a, b, c, x(4), S32, 1272893353
HH c, d, a, b, x(7), S33, -155497632
HH b, c, d, a, x(10), S34, -1094730640
HH a, b, c, d, x(13), S31, 681279174
HH d, a, b, c, x(0), S32, -358537222
HH c, d, a, b, x(3), S33, -722521979
HH b, c, d, a, x(6), S34, 76029189
HH a, b, c, d, x(9), S31, -640364487
HH d, a, b, c, x(12), S32, -421815835
HH c, d, a, b, x(15), S33, 530742520
HH b, c, d, a, x(2), S34, -995338651

' Round 4
II a, b, c, d, x(0), S41, -198630844
II d, a, b, c, x(7), S42, 1126891415
II c, d, a, b, x(14), S43, -1416354905
II b, c, d, a, x(5), S44, -57434055
II a, b, c, d, x(12), S41, 1700485571
II d, a, b, c, x(3), S42, -1894986606
II c, d, a, b, x(10), S43, -1051523
II b, c, d, a, x(1), S44, -2054922799
II a, b, c, d, x(8), S41, 1873313359
II d, a, b, c, x(15), S42, -30611744
II c, d, a, b, x(6), S43, -1560198380
II b, c, d, a, x(13), S44, 1309151649
II a, b, c, d, x(4), S41, -145523070
II d, a, b, c, x(11), S42, -1120210379
II c, d, a, b, x(2), S43, 718787259
II b, c, d, a, x(9), S44, -343485551

State(1) = LongOverflowAdd(State(1), a)
State(2) = LongOverflowAdd(State(2), b)
State(3) = LongOverflowAdd(State(3), c)
State(4) = LongOverflowAdd(State(4), d)

'=/* Zeroize sensitive information.
'=*/
'=MD5_memset ((POINTER)x, 0, sizeof (x));

End Sub

Private Sub Decode(Length As Integer, OutputBuffer() As Long, InputBuffer() As Byte)
Dim intDblIndex As Integer
Dim intByteIndex As Integer
Dim dblSum As Double

intDblIndex = 0
For intByteIndex = 0 To Length - 1 Step 4
dblSum = InputBuffer(intByteIndex) + _
InputBuffer(intByteIndex + 1) * 256# + _
InputBuffer(intByteIndex + 2) * 65536# + _
InputBuffer(intByteIndex + 3) * 16777216#
OutputBuffer(intDblIndex) = UnsignedToLong(dblSum)
intDblIndex = intDblIndex + 1
Next intByteIndex
End Sub

'
' FF, GG, HH, and II transformations for rounds 1, 2, 3, and 4.
' Rotation is separate from addition to prevent recomputation.
'
Private Function FF(a As Long, _
b As Long, _
c As Long, _
d As Long, _
x As Long, _
s As Long, _
ac As Long) As Long
a = LongOverflowAdd4(a, (b And c) Or (Not (b) And d), x, ac)
a = LongLeftRotate(a, s)
a = LongOverflowAdd(a, b)
End Function

Private Function GG(a As Long, _
b As Long, _
c As Long, _
d As Long, _
x As Long, _
s As Long, _
ac As Long) As Long
a = LongOverflowAdd4(a, (b And d) Or (c And Not (d)), x, ac)
a = LongLeftRotate(a, s)
a = LongOverflowAdd(a, b)
End Function

Private Function HH(a As Long, _
b As Long, _
c As Long, _
d As Long, _
x As Long, _
s As Long, _
ac As Long) As Long
a = LongOverflowAdd4(a, b Xor c Xor d, x, ac)
a = LongLeftRotate(a, s)
a = LongOverflowAdd(a, b)
End Function

Private Function II(a As Long, _
b As Long, _
c As Long, _
d As Long, _
x As Long, _
s As Long, _
ac As Long) As Long
a = LongOverflowAdd4(a, c Xor (b Or Not (d)), x, ac)
a = LongLeftRotate(a, s)
a = LongOverflowAdd(a, b)
End Function

'
' Rotate a long to the right
'
Function LongLeftRotate(value As Long, bits As Long) As Long
Dim lngSign As Long
Dim lngI As Long
bits = bits Mod 32
If bits = 0 Then LongLeftRotate = value: Exit Function
For lngI = 1 To bits
lngSign = value And &HC0000000
value = (value And &H3FFFFFFF) * 2
value = value Or ((lngSign < 0) And 1) Or (CBool(lngSign And _
&H40000000) And &H80000000)
Next
LongLeftRotate = value
End Function

'
' Function to add two unsigned numbers together as in C.
' Overflows are ignored!
'
Private Function LongOverflowAdd(Val1 As Long, Val2 As Long) As Long
Dim lngHighWord As Long
Dim lngLowWord As Long
Dim lngOverflow As Long

lngLowWord = (Val1 And &HFFFF&) + (Val2 And &HFFFF&)
lngOverflow = lngLowWord \ 65536
lngHighWord = (((Val1 And &HFFFF0000) \ 65536) + ((Val2 And &HFFFF0000) \ 65536) + lngOverflow) And &HFFFF&
LongOverflowAdd = UnsignedToLong((lngHighWord * 65536#) + (lngLowWord And &HFFFF&))
End Function

'
' Function to add two unsigned numbers together as in C.
' Overflows are ignored!
'
Private Function LongOverflowAdd4(Val1 As Long, Val2 As Long, val3 As Long, val4 As Long) As Long
Dim lngHighWord As Long
Dim lngLowWord As Long
Dim lngOverflow As Long

lngLowWord = (Val1 And &HFFFF&) + (Val2 And &HFFFF&) + (val3 And &HFFFF&) + (val4 And &HFFFF&)
lngOverflow = lngLowWord \ 65536
lngHighWord = (((Val1 And &HFFFF0000) \ 65536) + _
((Val2 And &HFFFF0000) \ 65536) + _
((val3 And &HFFFF0000) \ 65536) + _
((val4 And &HFFFF0000) \ 65536) + _
lngOverflow) And &HFFFF&
LongOverflowAdd4 = UnsignedToLong((lngHighWord * 65536#) + (lngLowWord And &HFFFF&))
End Function

'
' Convert an unsigned double into a long
'
Private Function UnsignedToLong(value As Double) As Long
If value <>= OFFSET_4 Then Error 6
If value <= MAXINT_4 Then
UnsignedToLong = value
Else
UnsignedToLong = value - OFFSET_4
End If
End Function

'
' Convert a long to an unsigned Double
'
Private Function LongToUnsigned(value As Long) As Double
If value < 0 Then
LongToUnsigned = value + OFFSET_4
Else
LongToUnsigned = value
End If
End Function



End Function

download programnya disini

Sabtu, 20 Februari 2010

Main internet gratis di warnet

Emang bisa gitu main internet gratis di warnet??emang ada warnet yang gratis??
Coba za deh baca,kalo ga ngerti coment ya..hahahaa
Cara Pertama
1. Masuk warnet dgn tampang biasa aja.
2. Cari tmpat yg agak jauh dari adminnya
3. Duduk, kalo k0mputernya udah nyala, restart dulu
4. Pas udah msuk windows, cepet2 pencet n tahan CTRL+Q atau kl ga brhasil pk ALT+Q..
5. Billingnya ga kluar! Ohya, pke trik ini agak rawan ketauan, jd kl bs gratisanny jgn lama2, plg lma 1 jam ajaa..dan warnet nya jgn penuh. klo penuh admin nya bisa curiga, krna ada biling yg gak aktif pdahal lagi penuh

Nah kalo cara pertama ga berhasil,masuk ke cara kedua
Cara Kedua
1. download aplikasi z hider disini
2. Jalankan ZHider yang sudah disiapkan di disket/flashdisk.
3. Setelah ZHider dijalankan langsung aja logout.
4. Naah, di login screen ini kita mulai aksi mendebarkan kita. Tekan Ctrl Alt Z.. Jreeeng, login screen telah menghilang !!!
5. Browsinglah sepuasnya, tapi tetap pastikan ada box/bilik lain yang kosong. Kan aneh kalau ada yang masuk warnet, dia lihat udah penuh. Padahal di billing server kelihatan masih ada yang belum login.
6. Kalo sudah puass tekan Ctrl Alt x untuk memunculkan kembali login screen yang
menghilang entah kemana
7. Login seperti biasa dan browsing beberapa menit sampai penunjuk tarif sampai ke angka yang kita kehendaki. Ini supaya ga dicurigai.
8. Logout.nah,loe PASANG muka bego, lalu bayar tarif.

Cara ini lebih mudah dilalukan bila si operator ga terlalu kenal sama loe. Apalagi bila si op sering keluyuran.

Ini beberapa hotkey ZHider yang bisa digunakan, untuk hotkey lainnya silakan cari di mbah google

CTRL ALT Z Menyembunyikan jendela aktif
CTRL ALT X Menampilkan kembali semua jendela yang disembunyikan
CTRL ALT L Menampilkan dialog zhider
CTRL ALT M Menampilkan kembali semua jendela yg disembunyikan,dan jg menutup zhider.

Buat sekedar sharing aja,kalo pingin aman ya bayar tarif seperti biasa...

Kamis, 18 Februari 2010

Memperoleh rank di alexa

Semua pasti ingin blognya bisa menjadi urutan teratas pada mesin pencarian google atau yahoo kan..jangan cuma bengong,ikutin langkah-langkah ini:

1. Blogwalking - Usaha ini sudah terbilang klasik untuk memperoleh traffic blog. Pertama kali yang saya lakukan ketika blog ini baru berjalan adalah mencari traffic sebanyak-banyaknya setiap hari dengan blogwalking menggunakan fasilitas www.shoutmix.com. Terkadang saya menarik perhatian para pembaca di shoutmix dengan memberi “pengumuman” . Contohnya seperti ini : ” berkunjung ke blog saya yahh..ada artikel tentang cara meningkatkan google pagerank di blog saya…” Nah, dengan cara demikian, saya bukan hanya memancing minat pembaca dari blog yang saya kunjungi saja, namun juga memancing minat beberapa pembaca lainnya yang datang ke blog tersebut untuk berkunjung ke blog saya :-)

2. Komentar - Memberi komentar di blog lain terkadang memakan waktu juga :-) . Namun cara ini merupakan cara yang ampuh juga untuk meningkatkan traffic blog saya. Dengan berkomentar di blog lain, katakanlah blog “A” , secara tidak langsung akan membuat blog “A” tersebut berkomentar balik ke blog saya ( tapi tidak semuanya lho.. :-) ) dan dengan harapan, blog “A” tersebut bukan sekedar berkomentar doang di blog saya, namun juga menjelajah isi blog saya .. selain itu juga, dengan berkomentar di blog “A”, maka secara tidak langsung saya titipkan URL blog saya di blog tersebut, sehingga para pembaca yang lainnya yang membaca komentar saya, mereka juga ikutan berkunjung ke blog saya cuma gara-gara sebuah komentar yang saya tinggalkan di blog “A” :-) . Tentu saja memberi komentar yang berkualitas :-) . Selain itu juga ,saya banyak berkomentar di blog do follow untuk mencari backlink :-) hehe..

3. Keyword - Inilah bagian yang terpenting. Tidak ada keyword yang tepat, maka tidak ada traffic gratis dari google. Atau dengan kata lain, blog anda tidak akan muncul di halaman pertama dari hasil pencarian. Apakah anda mau blogwalking terus menerus tiap hari untuk mencari traffic blog anda ? ataukah anda mau traffic berdatangan dari google meskipun anda tidak melakukan blogwalking ? Bisa dilihat gambar di bawah ini, traffic yang datang ke blog saya kebanyakan datang dari google

Mengatasi Masalah Pada kabel DKU-5

Sempet kesel juga nih,pas nyobain konekin hp cdma 6016i dengan kabel dku-5 ke laptop. saat pertama penginstalan sih lancar" saja. tapi besoknya,saat ingin konekin ke internet sering gagal..mpe pusing nih kepala.
sempet nyari-nyari solusinya di blog tapi ga da yang berhasil..akhirnya saya bereksperimen dengan mengutak-atik laptop saya dan disertai dengan doa tentunya alhasil sekarang masalah itu bisa saya atasi..
jika da temen-temen yang mempunyai masalah yang sama dengan saya ikuti langkah-langkah ini.
1. Buka Device manager
2. cek port com berada di com berapa?
3. setelah itu masuk ke modem properties
4. buka diagnotics,lakukan pengecekan modem dengan mengklik query modem
5. tunggu sampai proses selesai,jika berhasil maka modem bisa langsung digunakan
6. jika gagal berarti modem anda belum kebaca oleh komputer anda. ini adalah solusi yang udah saya coba dan berhasil
7. buka Nokia Pc suite,masuk ke bagian seting-manage conection
8. ceklist di serial cable,terus klik gambar obeng dan pilih com yang kita gunain. terus keluar
9. lihat apa hp sudah terkonek ke pc suite.
10. masuk lagi ke manage conection dan hilangin tanda ceklist di cable conection
11. perhatikan di layar hp apakah terdapat tulisan Siap di pakai untuk data
12. lakukan pengecekan kembali dengan query modem
13 setelah berhasil tinggal melakukan dial

Selamat mencoba dan jangan lupa comentnya

Seting modem Nokia CDMA di vista


Akhirnya keinginan tuk beralih dari pengguna wifi(sejak punya laptop baru,jadi seneng ke tempat-tempat yang nyediain hotspot gratis deh...hahahaa) ke penguna cdma terwujud juga.
tertarik sama tarif paket internet unlimitednya operator cdma yang murah mpe Rp.2500/Rp.3000 perhari,membuat saya bereksperimen membuat hp cdma jadul di jadiin modem(asal bisa dipake buat modem).


Spek yang saya gunain adalah:
1. Laptop asus k40in
2. OS Vista Ultimate(bwat pengguna xp/seven langkah-langkahnya ga jauh beda)
3. Hp Nokia CDMA 6016i
4. Kabel Dku-5(harus yang chipY prolific dan saat di cek di device manager tulisannya prolific USB-to-serial Comm port)
6. Kartu flexi

adapun langkah-langkahnya adalah:
Tahap Instalasi Kabel DKU-5
1. instal driver kabel dku-5 yang terdapat di cd bawaannya hingga selesai.
2. colokin kabel dku-5 ke laptop,di situ window meminta untuk memasukan drivernya.
3. klik tulisan 'search recomended'.
4. window akan mencari drivernya,jangan lupa tuk memasukan cd driver kabelnya setelah itu klik next.
5. setelah proses instal driver selesai,buka control panel-hardware and sound-device manager
6. klik di bagian port(com&lpt),klik kanan pilih propertis
7. masuk ke bagian port settings,pilih advanced
8. ubah Com port number menjadi Com6(ini dikarenakan port akan berubah jika di restart)

Tahap Pengaturan modems
1. buka control panel-hardware and sound-phone and modem options
2. jika baru menseting modem akan muncul tulisan untuk memasukan kode area
3. namain dengan nama daerah tempat anda dan isi kode area di tempat anda atau bisa dengan Indonesia dan kode areanya 276
4. masuk ke bagian modems klik add
5. ceklist bagian dont detect my modem,terus next
6. klik have disk dan browse ke file CDMA1xRTTDataModem.inf dan ok
7. pilih Nokia CDMA 1xRTT 3G Packet Data Modem klik next
8. pilih Com6 terus next
9. tunggu hingga proses selesai,perhatikan apakah terdapat tulisan eror saat proses penginstalan.
10. klik finish,setelah itu masuk propertis
11. masuk ke bagian diagnotics,klik query modem untuk melakukan pengecekan ke modem hp

Tahap pembuatan dialer internet
1. masuk ke control panel-network and internet-network and sharing control pilih setup conection or network
2. pilih setup dial-up conection kemudian next
3. isikan isp yang anda dapat dari operator cdma anda
4. untuk kartu flexi anda cukup mengetik REG HARIAN kirim ke 2255 untuk paket unlimited/hari

Iklan Bermanfaat

Followers

Situs bermanfaat

Internet Blogs - BlogCatalog Blog Directory

Blog Archive

 

Copyright © 2009 by KOMPI-GW